Senin (09/05/2022), Ketua Pengadilan Negeri Kuningan Ali Sobirin, S.H.,M.H, Wakil Ketua Pengadilan Negeri Kuningan, Ardhianti Prihastuti, S.H.,M.H, didampingi oleh Para Hakim, Sekretaris dan Para Kasubbag Pengadilan Negeri Kuningan, melaksanakan Silaturahmi dan Halal Bi Halal Idul Fitri 1443 H ke BNN Kuningan.
@humasmahkamahagung
@ditjenbadilum
@humas.ptbandung
@pn.kuningan